Karakteristik Sekolah Islam
- Menjadikan islam sebagai landasam filosofis.
- Mengintegrasikan nilai islam ke dalam bangunan kurikulum.
- Menerapkan dan mengembangkan metode pembelajaran untuk mengoptimalisasi proses belajar mengajar.
- Mengedepankan qudwah hasanah dalam membentuk karakter peserta didik.
- Menumbuhkan biah solihah dalam iklim dan lingkungan sekolah : menumbuhkan kemaslahatan dan meniadakan kemaksiatan dan kemungkaran.
- Melibatkan peran serta orang tua dan masyarakat dalam mendukung tercapainya tujuan pendidikan.
- Mengutamakan nilai ukhuwah dalam semua interaksi antar warga sekolah.
- Membagun budaya rawat, resik, runut, rapi, sehat dan asri.
- Menjamin seluruh proses kegiatan sekolah untuk selalu berorientasi pada mutu.
- Menumbuhkan budaya profesionalisme yang tinggi dikalangan tenaga pendidik dan tenaga kependidikan.